Ananda Meli
Amelia ( 4 thn 11 bln) merupakan anak ke 2 dari pasangan bapak dan ibu
Sam Royi, yang beralamat di jl mangga besar v jakbar. Ayah bekerja
sebagai pelayan toko dan tidak memiliki jaminan asuransi maupun BPJS.
Saat
ini sedang dalam perawatan karena mengalami penyakit kebocoran ke dua
ginjal. Gejala awal yg dirasakan oleh ananda ini adalah bengkak seluruh
tubuh kemudian sesak nafas. Hasil pemeriksaan albumin 1,2 sehingga
diperlukan pemberian albumin 25 %, 100 cc sebanyak 2x pemberian,
ditambah pemberian obat2an lainnya terkait penyakitnya.Ursa Magna memberikan bantuan Rp 5.000.000,- untuk pemberian Albumin, obat-obatan dan biaya rawat inap.
Nama dokter : Yvonne M, SpA
Nama RS : RS Husada
Tidak ada komentar:
Posting Komentar